Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label KEBUTUHAN POKOK

AZAB KUSTA UNTUK PARA PENIMBUN KEBUTUHAN POKOK

AZAB KUSTA UNTUK PARA PENIMBUN KEBUTUHAN POKOK Balada migor alias minyak goreng masih berlanjut. Bahkan kali ini membawa korban jiwa. Seorang ibu-ibu di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur meninggal saat sedang mengantre minyak goreng. Ibu bernama Sandra (41) itu mulanya jatuh pingsan saat berkerumun di depan sebuah minimarket di Jalan Kampung Cina RT 05 Kelurahan Teluk Bayur Kecamatan Teluk Bayur, Berau. Warga yang ada di lokasi segera memberi pertolongan menuju RSUD Abdul Rivai Tanjung Redeb. Namun korban meninggal dalam perjalanan. "Setelah jatuh, warga melakukan pertolongan. Namun meninggal saat menuju rumah sakit," ungkap Kapolsek Teluk Bayur AKP Kasiyono saat dihubungi  Kompas.com , Sabtu (12/3). Inilah potret negeri tercinta. Pemandangan antrean warga berburu migor di berbagai daerah menghiasi media. Sementara kegaduhan demi kegaduhan yang dilakukan para pejabat membuat mereka kehilangan martabat. Berita unggahan sidak migor di berbagai tempat ditanggapi nyin...