Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Jejak Digital

Cara Hapus Jejak Digital Agar Tidak Menyesal, Ikuti Langkah Ini

Cara Hapus Jejak Digital Agar Tidak Menyesal, Ikuti Langkah Ini Foto: Google Apps (REUTERS/Mike Blake) - Ketika menjelajahi internet kita meninggalkan suatu jejak data atau yang sering disebut sebagai jejak digital. Biasanya jejak digital terkait web yang pernah dimasuki, e-mail yang dibagikan, pencarian di media sosial, hingga informasi yang dikirim saat mendaftar ke situs atau layanan online. Data aktivitas yang terekam ini lalu dikumpulkan untuk berbagai macam hal, termasuk demi memberikan kenyamanan bagi pengguna. Misalnya, data aktivitas di internet disimpan agar laman website atau aplikasi bisa diakses lebih cepat serta tidak menghabiskan terlalu banyak kuota data saat dikunjungi berulang kali. Namun, data yang disimpan oleh layanan pencari seperti Google, media sosial seperti Instagram dan TikTok, maupun produsen HP seperti iPhone juga digunakan untuk kepentingan iklan dan pemasaran digital lain. Jika tidak nyaman diketahui oleh orang lain, Anda bisa menghapusnya den...