Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Betulkah

Betulkah Pondok Pesantren Gontor Tertinggal Jauh Dari Dunia Internet

Betulkah Pondok Pesantren Gontor Tertinggal Jauh Dari Dunia Internet Awal-awal masuk Gontor saya sempat bertanya dalam diri, "Kira-kira masa depan para santri ini gimana ya? Megang komputer aja (hampir) gak pernah." Di era tekhnologi begini, anak-anak usia SMP (bahkan juga anak SD) sudah terbiasa dekat dgn canggihnya tekhnologi. Hape, laptop, internet, wifi, dlsb. Sementara di Gontor, sangat jarang para santri bersentuhan dgn komputer. Beda sekali. Saya bertanya dalam diri, "Apakah nanti para santri akan menjadi pemuda pemudi yg gaptek? Ketinggalan zaman? Tidak canggih?" Ternyata pertanyaan tsb adalah pertanyaan yg tidak cerdas dan tidak penting. Mengapa begitu? Karena faktanya, para alumni pesantren dibimbing Allah dgn begitu baik dalam menjalani karirnya. Barokahnya luar biasa. Akhirnya, anak-anak santri yg hidup jauh dr tekhnologi tersebut pada akhirnya menjadi lebih canggih, lebih hebat, dan lebih terhormat daripada anak-anak non pesantren yg sehari-...