Tanda Tanda Kebesaran Allah SWT Allah Ta'ala berfirman : ''Dan di bumi terdapat tanda2 (kebesaran Allah) bagi orang2 yang yakin. Dan (juga) pada dirimu sendiri. Maka apakah kamu tidak memperhatikan? ''Alif Lam Ra. Inilah ayat2 Al-Qur'an yang penuh hikmah.'' (Yunus 1) ___ ''Dan seandainya pohon2 dibumi menjadi pena dan lautan (menjadi tinta), ditambahkan kepadanya tujuh lautan (lagi) setelah (keringnya), niscaya tidak akan habis2nya (dituliskan) kalimat2 Allah (Ilmu-Nya dan hikmah-Nya). Sesungguhnya Allah Maha Perkasa, Maha Bijaksana.'' (Luqman 27) ''Dia-lah yang Menjadikan matahari bersinar dan bulan bercahaya, dan Dia-lah yang Menetapkan tempat2 orbitnya, agar kamu mengetahui bilangan tahun, dan perhitungan (waktu). Allah tidak menciptakan demikian itu melainkan dengan benar. Dia menjelaskan tanda2 (kebesaran-Nya) kepada orang2 yang mengetahui.'' (Yunus 5) Meyakini bahwa Allah adalah Pencipta, Pemilik dan Pen...
Info Teknologi, Politik, Breaking News