Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Didunia

5 Manusia dengan Followers Instagram Terbanyak di Dunia Per September 2024: Sudah Tahu Urutannya?

5 Manusia dengan Followers Instagram Terbanyak di Dunia Per September 2024: Sudah Tahu Urutannya? EEL WAY - Berikut ini adalah daftar lima (5) manusia dengan jumlah  followers   Instagram  terbanyak di Dunia Per September 2024. Media sosial  Instagram  adalah salah aplikasi platform media sosial paling popular di dunia. Pengguna Instagram telah mencapai lebih dari 1 miliar orang di seluruh dunia. Di Indonesia sendiri,  Instagram  menjadi platform media sosial paling favorit selain Facebook dan Tiktok. 1. Cristiano Ronaldo Cristiano Ronaldo saat menerima penghargaan sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa Liga Champions Eropa. Cristiano Ronaldo, Kapten Timnas Portugal itu memiliki 638 juta follower di  Instagram . Hal itu membuatnya menjadi manusia dengan jumlah  followers  terbanyak di dunia. Peningkatan jumlah follower  Cristiano Ronaldo  itu begitu pesat. Pada Februari 2022 lalu,  followers   ...

Gua Paling Mematikan di Dunia Ini Bisa Bunuh Siapa Saja yang Memasukinya

Gua Paling Mematikan di Dunia Ini Bisa Bunuh Siapa Saja yang Memasukinya Ilustrasi gua mematikan. Foto: Angela Feltes/Shutterstock Setiap  tempat  di dunia menyimpan banyak hal unik yang jarang ditemui  traveler  . Tempat-tempat tersebut bisa terkenal karena keindahannya atau justru kengeriannya yang sebaiknya tidak dikunjungi, seperti halnya  gua  satu ini. Bagaimana tidak? Dijuluki Cave of Death atau Gua Kematian, gua ini bisa membunuh siapa saja yang memasukinnya. Ngeri! Dilansir  Oddity Central , bernama Cueva de la Muerte, gua ini terletak di tepi Gunung Berapi Poas. Gua ini berukuran 3 meter dengan kedalaman 2 meter. Meski tampak kecil dan tidak terlihat berbahaya jika dilihat dengan mata telanjang, gua ini ternyata dipenuhi dengan karbon dioksida, gas tidak berwarna, tidak berbau, namun sangat beracun. Untuk menunjukkan betapa mematikannya, peneliti pernah melakukan uji coba terhadap gua ini. Caranya adalah dengan menempatkan obor ya...

Lautan yang paling ditakuti di dunia "Laut Utara"

Lautan yang paling ditakuti di dunia "Laut Utara" "LAUT UTARAโ€ Lautan yang paling ditakuti di dunia, dan memang demikian," tulis Alfred Lansing tentang pelayaran penjelajah Ernest Shackleton pada tahun 1916 yang melintasinya dengan sekoci kecil. Itu adalah Drake Passage, yang menghubungkan ujung selatan benua Amerika Selatan dengan titik paling utara Semenanjung Antartika. Dulunya merupakan tempat tinggal para penjelajah dan anjing laut. Kini, Drake Passage menjadi lokasi yang menantang yang menakutkan bagi para pelancong yang terus bertambah ke Antartika. Untuk menyeberangi Drake Passage dibutuhkan waktu hingga 48 jam. Bagi banyak orang, bisa membanggakan diri karena selamat dari "goyangan Drake" adalah bagian dari daya tarik untuk pergi ke benua putih. Namun, apa yang menyebabkan "guncangan" tersebut, yang dapat menyebabkan ombak setinggi hampir 15 meter menghantam kapal? Dan bagaimana para pelaut menavigasi perairan paling liar di ...

Belajar Menjadi Hacker Profesional, Bermanfaat Tidak Merugikan Atau Aksi Kejahatan Didunia Internet

Belajar Menjadi Hacker Profesional, Bermanfaat Tidak Merugikan Dan Aksi Kejahatan Didunia Internet Siapapun Anda? Semua orang bisa menjadi hacker termasuk kamu asal mau belajar dengan giat, sungguh sungguh dengan bermodal hp android yang terkoneksi ke internet kamu sudah bisa belajar ilmu komputer secara otodidak sebagai modal belajar hacking. Belajar adalah proses yang harus kamu lalui sehingga tidak ada cara menjadi hacker dengan cepat, apalagi kamu seorang pemula yang harus belajar dari awal. Mendownload dan menggunakan aplikasi hacking yang ada di internet tidak akan menjadikan mu seorang hacker secara instan,dan hanya menjadikan mu hacker rendahan (Script Kiddie). Disini saya akan meluruskan pemahaman hacking yang ada di kepala selama ini dengan pemahaman yang sebenar-benarny a dan memberikan cara untuk memulai belajar hacking dengan baik dan benar untuk pemula. Apa itu Hacking? Hacking adalah kegiatan yang dilakukan oleh hacker untuk megindentifikas i dan menca...