Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Belajar Bahasa Inggris

Rekomendasi Aplikasi Belajar Bahasa Inggris HP Android

Rekomendasi Aplikasi Belajar Bahasa Inggris HP Android EEL WAY -  Belajar bahasa Inggris kini semakin mudah dengan hadirnya berbagai aplikasi di handphone (HP) Android. Dengan aplikasi seperti ini, pengguna bisa meningkatkan kemampuan bahasa Inggris kapan saja dan di mana saja. Lewat Google Play Store, ada sejumlah aplikasi belajar bahasa Inggris di HP Android yang bisa dijadikan pilihan untuk pemula. Beberapa di antaranya dibekali dengan fitur interaktif, serta metode belajar yang seru dan menyenangkan. Untuk itu, berikut  Tribunshopping.com  rangkumkan enam rekomendasi aplikasi belajar bahasa Inggris di HP Android yang bisa dijadikan pilihan. 1. U-Dictionary Ilustrasi aplikasi U-Dictionary (medan.tribunnews.com) Berada di urutan pertama, U-Dictionary yang telah diunduh lebih dari 100 juta pengguna melalui Google Play Store. Aplikasi dari Talent Education Inc. memiliki rating 4,3 di platform aplikasi resmi Google tersebut. Salah satu fiturnya, Word Games...