Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Membangun

5 Cara Membangun Percaya Diri Saat Ditugaskan Jadi MC Ala Ahli Public Speaking

5 Cara Membangun Percaya Diri Saat Ditugaskan Jadi MC Ala Ahli Public Speaking Sederet cara membangun percaya diri saat menjadi MC/Foto: Pexels/Mikhail Nilov Beauties, jika kamu mendadak ditugaskan menjadi MC di acara kampus atau kantor, tidak perlu takut atau ragu. Jadikan ini sebagai pengalaman baru dan tantangan bagimu untuk mencoba  dan belajar hal baru. Berikut adalah beberapa cara agar kamu bisa percaya diri saat membawakan sebuah acara ala ahli public speaking yang bisa kamu sontek. Simak, Beauties! 1. Muncullah dengan Penuh Percaya Diri Muncullah dengan penuh percaya diri/Foto: Freepik/tonodiaz Mengutip Centurion, kamu harus 'menentukan' seperti apa pertunjukanmu. Kamu harus memberikan kesan pertama kepada penonton bahwa kamu adalah seorang yang percaya diri dari awal kemunculanmu di depan publik. Latihlah dirimu untuk tidak bergumam, gelisah, atau canggung saat melemparkan lelucon di dalam acaramu. 2. Jelaskan Mengapa Acara Itu Istimewa ...

3 Langkah Membangun Passive Income

3 Langkah Membangun Passive Income  Ryan Filbert  (Mentor Mentoran) (No. 1 Buat yang Masih Bingung Cara Mulai, No. 2 Sering Salah Kaprah) Bagi para pengejar kebebasan finansial, kata "passive income" adalah hal yang sudah tidak asing lagi. Tapi terkadang masih ada juga yang ingin mengejar kebebasan finansial, namun salah caranya. Para pengejar kebebasan finansial berlomba sedemikian rupa membangun aset. Namun tidak jarang aset yang dipilih kurang tepat. Berikut adalah 3 langkah membangun passive income: 1. Sisihkan Active Income Ingin memiliki passive income diibaratkan seperti membangun "mesin uang". Layaknya mesin yang perlu dikumpulkan bagian-bagianny a, disusun, dan dirangkai supaya bisa beroperasi menghasilkan sesuatu, demikian halnya juga dengan passive income. Untuk mengumpulkan bagian-bagian "mesin uang" tersebut, maka perlu modal awal. Oleh karena itu, tidak bisa disangkal bahwa untuk bisa menciptakan passive income pada mulanya masih ...